cara menampilkan gambar di web dengan HTML

Published by prananda under on 21.36

kita bisa menampilkan gambar di web kita, bisa dengan ukuran aslinya atau ukuran gambarnya kita atur sesuka hati kita. caranya gimana ?
yang harus kita lakukan untuk menampilkan gambar adalah dengan mengikuti cara-cara dibawah ini,,

copy code berikut:
<img src="url gambar" />

contuhnya saya mengambil gambar dari mbah google,

<img src="http://www.rickyeka.com/wp-content/uploads/2011/02/google.jpg" />

jika anda ingin mengubah ukuran gambarnya copas code di bawah ini ,
<img src="http://www.rickyeka.com/wp-content/uploads/2011/02/google.jpg" widht="50px" height="50px" />

dan lihat hasilnya,,
semoga bermanfaat teman ,^_^


0 komentar:

Posting Komentar

 

Followers